
Air curtain
Air Curtain ( Tirai udara)
Sering kita temui di gedung gedung atau di mall terdapat Unit yang mirip Indoor AC yang terpasang tepat di atas pintu masuk/keluar gedung. Unit tersebut menghembusan angin yang kuat secara vertical sampai kelantai sehingga kadang kadang bisa merusak tatanan rambut kita .
Unit yang mirip dengan Indoor AC tersebut dinamakan Air curtain ( tirai udara ).Kenapa unit tersebut dipasang nya tepat pada pintu masuk/keluar gedung ?
Ternyata banyak sekali manfaat yang dapat diperoleh dengan dipasang nya air curtain tersebut lho. Inilah salah satu maanfaat yang dapat kita peroleh dari pemasangan alat tersebut :
- Menghalangi keluarnya udara dingin dari dalam gedung sehingga suhu dalam ruangan tetap terjaga, walaupun pintu terbuka karena padat nya aktifitas keluar masuk nya orang.
- Mencegah masuk nya bau, polusi udara yang bersumber dari luar gedung .
- Mencegah masuknya serangga , seperti lalat,lebah dll masuk kedalam gedung agar tercapai suasana yang nyaman.
- Untuk pemasangan pada tenda yang memakai pendingin udara sangat membantu agar udara panas tidak masuk kedalam Sehingga suasana nyaman tetap terjaga
Apabila Anda membutuhkan pemasangan AC Standing Anda tidak perlu repot2 membuang waktu dan tenaga, cukup hubungi jasa penyewaan ac standing CV.Kurnia Teknik atau kunjungi laman kami di www.kurniateknik.com. CV.Kurnia Teknik melayani penyewaan AC Standing, rental kipas air angin atau cooling fan, Genset untuk wilayah penyewaan AC Jakarta, Bekasi, Bogor, Cibubur, Cikarang Dll.
Salah satu keuntungan dari penyewaan AC Standing dari CV.Kurnia Teknik adalah bebas ongkos kirim, unit bagus, pemasangan cepat, dikerjakan oleh tenaga ahli, mengutamakan keamanan (Safety first), bisa bayar di tempat, tepat waktu dan pemasangan rapi.
Memprioritas kan keamanan dan kepuasan pelanggan adalah Motto Perusahaan kami.
Leave a Reply